ZODIAK CAPRICORN
Zodiak Capricorn: Kepribadian, Karier, dan Ramalan Terbaru Capricorn adalah zodiak yang berada di bawah naungan elemen tanah dengan Saturnus sebagai planet penguasanya. Orang-orang yang lahir antara tanggal 22 Desember hingga 19 Januari termasuk dalam zodiak ini. Capricorn di kenal sebagai pribadi yang ambisius, disiplin, dan bertanggung jawab. Berikut adalah ulasan lengkap tentang kepribadian, karier, hubungan, …